Kamis, 13 April 2017

CARA MENGKONEKSIKAN VISUAL BASIC DENGAN MYSQL



CARA MENGKONEKSIKAN VISUAL BASIC DENGAN MYSQL

Untuk mengkoneksikan visual basic, terlebih dahulu kita harus mendownload Mysql Connector ODBC di https://dev.mysql.com/downloads/connector/odbc/. 
Setelah di download Mysql Connector ODBC lalu kita install terlebih dahulu.
1. Bukalah control panel, lalu pilih administrative tools, dan buka ODBC data sorce(32 bit)
2. Pilih System DNS, lalu pilih data source yang diinginkan dan tekan tombol add.